Posisi sekretaris daerah (Sekda) Kota Surabaya yang lowong cukup lama akhirnya terisi. Ikhsan, mantan kepala Dinas Pendidikan (Dispendik) Surabaya dan kepala Inspektorat Surabaya, dilantik sebagai Sekda Kota Surabaya oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi di Balai Kota Surabaya, Rabu (25/1).
https://bit.ly/3DfAK27

Leave a comment